Pengenalan tekonologi Data Logger Suhu Bluetooth Low Energy Intemp CX450 untuk merekam data suhu di Cold Storage dan Freezer logistik farmasi Prodia Health Care, Dengan Teknologi IOT pada Data Logger Suhu dapat memberikan kemudahan bagi petugas logistik dalam mendapatkan laporan suhu secara detail dan bisa memberikan efisiensi waktu dalam melakukan monitoring suhu di gudang logistik.
